Kurakit kata-kata dengan doa
Berharap tinggi tuk bahagia
Memohon kasihku padanya
Hanya kepadamu Tuhan Yang Maha Kuasa ..
Image by: Google
Ku gapai langit dengan harapan
Menusuk bumi bagai kilatan
Memohon kepadamu tuk membahagiakan
Tetes air mata tuk kau kabulkan
Rendah diriku bagai serangga
Berharap darimu tuk kabulkan doa
Selamatkan kami dari api neraka
Doa dariku hamba yang berdosa
By: Sie. A